6 Aplikasi Edit Video Terbaik Android 2021 – Halo selamat pagi sahabat setia GSN, Semoga kita semua senantiasa selalu berada dalam kesehatan dan perlindungan dari Allah swt, Aamiin.
6 Aplikasi Edit Video Terbaik Android 2021 |
Edit Video Merupakan salahsatu cara merubah atau memodifikasi video agar terlihat indah, dan Menarik. Kalian dapat melakukan proses mengedit video ini melalui beberapa Aplikasi Khusus untuk Edit Video yah, lalu apa saja ya kira- kira Aplikasi untuk Edit video? Yuk langsung saja simak Ulasan di bawah ini mengenai beberapa Aplikasi Edit video.
Berikut ini 6 Aplikasi Edit Video Terbaik Terbaru 2021
1. Viva Video
Pertama, yaitu Aplikasi Viva Video, Aplikasi ini merupakan salahsatu Aplikasi dimana kalian dapat mengedit video sesuai dengan keinginan sendiri, dan disini kalian bebas berimajinasi sesuai Mood yah, dan tentunya dalam Aplikasi Ini menyediakan berbagai Filter yang Bagus loh. Cocok pokoknya, boleh dicoba Ya teman-teman.
2. Inshot
Next, aplikasi ke dua untuk edit video ada Inshot nih, aplikasi ini tampilannya memang sederhana ya, tetapi jangan salah ini merupakan salahsatu Aplikasi Edit Video yang bagus loh, termasuk saya adalah pengguna aplikasi Inshot, disini kalian juga dapat berkreasi sesuai ke inginan, dan tentunya disini kalian juga bisa mengatur kualitas videonya ya. Boleh dicoba ya Sahabat GSN semua.
Baca Juga: 5 Aplikasi Edit Video Tanpa Watermark Terbaru 2021
3. Kine Master
Berikutnya Ada aplikasi Kine Master nih, dalam aplikasi ini kalian dapat mengatur bebas kecepatan durasi video kalian dengan baik ya, dan jangan ragu lagi ya, karena disini juga menyediakan berbagai filter untuk memperindah Video kalian.
4. Power Director
Aplikasi ini juga ternyata banyak penggunanya loh, karena dalam Power Director ini menyediakan berbagai filter juga, dan kalian bisa mengatur durasi dengan lambat ya.
5. FilmOraGo
Mungkin sebagian orang asing mendengar nama aplikasi ini, tetapi jangan salah, ternyata sudah banyak orang yang sangat menikmati Aplikasi Edit video ini, karena disini kalian dapat melakukan pemotongan video, menambahkan Musik, dan Lain sebagainya, tidak kalah juga aplikasi ini menyediakan fitur fitur yang gratis ya.
6. Quick
Terakhir, aplikasi Quick ini juga dapat kalian lakukan untuk mempercepat proses edit video, karena dalam aplikasi ini kalian dapat menyesuaikan kecepatan dengan musik yang kalian pilih, dan tentunya aplikasi ini tidak memerlukan ukuran yang besar ya.
Oke, sahabat GSN, itu dia 6 Aplikasi Edit Video Terbaik Terbaru 2021, silahkan kalian boleh coba salahsatu aplikasi edit video tersebut ya. Di jamin tidak nyesel.
Demikian yang dapat kami sampaikan mengenai 6 Aplikasi Edit Video Terbaik Terbaru 2021, semoga bermanfaat, jangan lupa share artikel ini ya, sekian dan Terimakasih.
pencarian yang banyak dicari:
- aplikasi edit video android tanpa watermark
- aplikasi edit video terbaik 2021
- aplikasi edit video jedag jedug
- aplikasi edit video tanpa watermark
- aplikasi edit video android seperti iphone
- aplikasi edit video di hp
- aplikasi edit video gratis
- aplikasi edit video tiktok
Ikuti Saluran WhatsApp Kami Garutselatan.info Lainnya di Google News