Cara Beli Token Listrik Via Linkaja – Assalamu’alaikum, Halo selamat sore sobat setia GSN dimanapun kalian berada, semoga kita semua senantiasa selalu berada dalam kesehatan dan perlindungan dari Allah swt, Aamiin.
Cara Beli Token Listrik Via Linkaja |
Token Listrik merupakan sebuah kebutuhan pokok yang harus stay selalu ada, dimana ketika kehabisan token maka otomatis listriknya akan mati, memangnya bisa melakukan isi token listrik di linkaja? Jangan salah sobat disini kalian dapat melakukan isi ulang token yang mana ini dapat mempermudah kalian untuk mengisinya bahkan tidak perlu lagi keluar rumah hanya untuk membeli token listrik.
Bagaimana cara beli token Listrik di linkaja? Caranya mudah sekali sobat kalian hanya perlu mempunyai saldo saja yang cukup, biar lebih paham yuk langsung saja simak ulasan dibawah ini!
Baca Juga: 3 Cara Transfer Pulsa Telkomsel Ke Operator Lain
Berikut Ini Cara Beli Token Listrik Via Linkaja:
- Langkah pertama, silahkan sobat untuk membuka aplikasi linkaja yang ada di handphone kalian masing – masing.
- Kedua, sobat setelah kalian membuka aplikasinya, maka otomatis kalian akan berada di halaman utama, dimana disini halaman utama akan menyediakan berbagai menu.
- Setelah berada diantra beberapa menu, maka sobat GSN silahkan memilih menu Listrik
- Selanjutnya, jika kalian telah memilih menu Listrik, maka akan tersedia lagi beberapa pilihan dan yang harus kalian pilih adalah menu yang bertulisan PLN prepaid.
- Langkah berikutnya, sobat silahkan kalian untuk memasukkan jumlah nominal pulsa yang akan diisikan sebagai token listrik.
- Next, ketika kalian telah memasukkan nominal tokennya, maka langkah selanjutnya yang harus kalian lakukan adalah memasukkan ID pengguna, dan lanjutkan dengan mengklik lanjutkan
- Saran dari kami agar sobat memeriksa kembali nomor meter dan nominal yang akan dibeli, jika sudah benar benar yakin maka silahkan sobat GSN untuk melanjutkan dengan konfirmasi
- Langkah selanjutnya, sobat kalian hanya perlu memasukkan pin sebanyak 6 digit di aplikasi linkaja, kemudian tunggu sampai selesai dan berhasil.
- Ketika proses transaksi berhasil maka untuk melihat kode tokennya, maka silahkan kalian tap struk transaksi, dan disini akan muncul kode sebanyak 20 angka.
Bagaimana sobat GSN, mudah bukan? Tentunya sangat mudah dengan cara yang kami rekomendasikan untuk kalian dapat semakin mempermudah transaksi beli token listrik via Linkaja.
Untuk kalian yang tidak mau ribet hanya dengan urusan membeli token listrik maka silahkan sobat gunakan linkaja sebagai salahsatu jalan alternatif yang bisa kalian pilih, karena prosesnya mudah, cepat dan aman, selamat mencoba.
Itulah yang dapat kami sampaikan mengenai Cara Beli Token Listrik Via Linkaja, semoga menjadi referensi yang baik dan bermanfaat.
Demikianlah artikel seputar Cara Beli Token Listrik Via Linkaja yang dapat kami sampaikan, jangan lupa untuk share artikel ini ke berbagai media sosial lainnya untuk berbagi informasi dengan sobat lainnya, akhir kata dari kami sekian dan terimakasih.
pencarian yang banyak dicari:
- daftar harga token listrik di linkaja
- cara beli token listrik di pln mobile
- harga token listrik per kwh 2020
- harga token listrik 900 watt per kwh
- nomor token listrik
- daftar harga token listrik di konter
- kwh listrik token
- harga pulsa listrik per kwh
Ikuti Saluran WhatsApp Kami Garutselatan.info Lainnya di Google News