• Jelajahi

    Copyright © 2019- Garut Selatan Net
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan Header

    Cara Mengganti Tema Whatsapp Tanpa Aplikasi

    Admin
    Editor: Garutselatan.info Jumat, 22 Oktober 2021, 14:06 WIB Last Updated 2021-10-22T07:06:20Z
    Baca Juga
    Cara Mengganti Tema Whatsapp Tanpa Aplikasi – selamaat pagi sahabat pembaca dimanapun anda berada semoga selalu ada dalam lindungan Allah SWT, Aamiin.

    Cara Mengganti Tema Whatsapp Tanpa Aplikasi


    Jika saat ini kamu bosan dengan tampilan tema whatsapp yang asli atau yang original, kamu bisa mengubah tema whatsapp ke tampilan tema whatsapp yang berbeda. Mengganti tema whatsapp ke tampilan yang berbeda dari versi asli yang bisa dilakukan tanpa aplikasi apapun. Jika kamu ingin mengubah tampilan whatsapp ini ke tampilan yang berbeda, ada cara mudah yang bisa kamu lakukan tanpa menggunakan aplikasi tambahan.


    Berikut Cara Untuk Mengganti Tema Whatsapp Tanpa Menggunakan Aplikasi Tambahan, diantaranya



    1. Cara Mengganti Tema Whatsapp Dengan Wallpaper Lain



    kamu bisa mengganti tem whatsapp dengan tampilan wallpaper lain yang disediakan secara resmi oleh pihak whatsapp. 




    Berikut cara untuk mengganti tema whatsapp tanpa aplikasi dengan wallpaper lain:


    • Langkah yang pertama, kamu buka aplikasi whatsapp lalu ke pengaturan.
    • Lalu pilih opsi chat, kemudian klik opsi wallpaper.
    •  Kemudian pilih opsi galeri whatsapp, lalu pilih wallpaper yang ingin kamu gunakan. Klik wallpaper kemudian pilih opsi SETEL.
    • Selesai. Kamu tinggal cek halaman chat watsapp maka wallpaper nya akan berubah sesuai dengan yang kamu pilih.


    2. Cara Mengganti Tema Whatsapp Dengan Foto Di Galeri


    Kamu bisa mengganti wallpaper background chat whatsapp ke tampilan yang berbeda sesuai dengan keinginan kita. Dengan mengganti gambar background whatsapp ini, akan membuat chattingan menjadi lebih menarik dan tidak membosankan.


    Berikut Cara Mengganti Tema Whatsapp Tanpa Aplikasi Dengan Foto Di Galeri


    •  Buka aplikasi Whatsapp kemudian buka menu Pengaturan.
    •  Klik opsi pengaturan lalu pilih opsi Chat, kemudian klik opsi Wallpaper.
    •  Kemudian pilih Galeri lalu pilih foto yang ingin kamu jadikan background.
    • Terakhir pilih opsi SETEL, selesai. Kamu bisa cek di halaman chatting whatsapp, background nya akan berubah sesuai dengan foto yang kamu pilih.

    Jika kamu ingin mengganti tema background chat whatsapp menjadi foto lain atau kamu ingin kembali ke tampilan tema yang asli, kamu tinggal mengulangi cara yang di atas lalu pilih foto lain atau pilih opsi default untuk kembali ke tema asli.


    3. Cara Mengganti Tema Whatsapp Menjadi Dark Mode


    Kamu sekarang bisa menggunakan tema whatsapp menjadi Dark Mode atau Mode Gelap. kamu bisa menggunakan tema ini tanpa harus ada aplikasi tambahan, kamu hanya perlu melakukan perubahan pada pengaturan di handphone kamu.
     

    Bagi kamu pengguna iPhone yang telah menggunakan ios 11, sudah ada menu “pembalikan cerdas”yang merupakan menu untuk mengaktifkan tema darka mode di iPhone.



    Demikianlah informasi tentang cara mengganti tema whatsapp tanpa aplikasi yang bisa kita sampaikan.
    Semoga informasi ini bermanfaat bagi kamu yang belum tahu tentang cara mengganti tema whatsapp. Sekian dan terima kasih.

    pencarian yang banyak dicari:
    • cara mengganti tema whatsapp tanpa gbwhatsapp
    • cara mengubah warna whatsapp menjadi pink tanpa aplikasi
    • cara mengganti tema whatsapp dengan aplikasi
    • cara mengganti tema whatsapp tanpa aplikasi di hp samsung
    • aplikasi tema whatsapp
    • cara mengganti tema whatsapp tanpa aplikasi di hp oppo
    • cara mengganti tema whatsapp tanpa aplikasi iphone
    • cara mengganti tema wa tanpa aplikasi di hp xiaomi


    Ikuti Saluran WhatsApp Kami Garutselatan.info Lainnya di Google News

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini