Cara Mengganti Akun Facebook Terbaru 2022 - Halo selamat siang, salam sejahtera untuk sahabat GSN dimanapun berada semoga senantiasa dalam keadaan sehat walafiat serta ada dalam lindungan Allah SWt, Aamiin.
Cara Mengganti Akun Facebook Terbaru 2022 |
Facebook di zaman sekarang sudah banyak penggunanya, biasanya jika memakai akun facebook yang sudah lama itu akan terasa membosankan bukan? rasanya ingin sekali mengganti akun facebook lama dengan akun facebook yang baru. Nah, Kira kira bagaimana ya caranya mengganti akun facebook, yuk langsung aja simak artikel di bawah ini!
Berikut ini Cara Mengganti Akun Facebook:
1.Cara Mengganti Akun Facebook Dangan Mengganti Username
- Pertama, buka aplikasi facebook versi terbaru lalu login seperti biasa.
- Buka menu pengaturan, bisa di akses melalui tombol gerigi di pojok kanan atas.
- Lanjut dengan buka bagian Account, kemudian pilih change my Username.
- Nah, Username itu ada 2, yakni nama yang tertera di laman facebook, misalnya, Ahmad Habibi, lalu ada juga username yang merupakan link facebook kita, yaitu facebook.com/ahmadA. jadi, keduanya bisa di ubah dari sini.
- Pertamatama ubah nama dulu lalu klik tulisan change. selanjutnya, kamu akan diminta memasukkan nama baru yang di inginkan. Sesuai dengan ketentuan penamaan di akun facebook.
- Setelah nama baru di nilai layak dan melanggar ketentuan, anda akan di minta memasukkan password login untuk mengkonfirmasi pergantian nama.
- Silahkan tunggu beberapa menit sampai namanya berubah secara otomatis
- Sekarang saatnya mengganti username link anda. di bagian bawah nama anda akan melihat link. lalu, klik tombol change yang ada di sebelah kanan link tersebut.
- Silahkan masukkan link yang baru. Sama seperti pergantian nama,anda akan diminta untuk memasukkan password. Jika semua cara yang di atas sudah di lakukan,maka akun facebook anda akan berubah.
2. Cara Mengganti Akun Facebook Dengan Membuat Akun Baru
- Buka facebook, logout bila sudah terlanjur online
- Selanjutnya, silahkan lakukan signup.ikuti prosedur signup yang di berikan oleh facebook.
- Perhatikan juga pemberian nama akun anda jangan sampai namanya benar-benar sama dengan akun lama.
- Setelah proses signup kini saatnya menghapus akun lama. Untuk menghapus akun,silahkan buka pengaturan, lalu klik pada Account.
- Seterusnya di bagian bawah, klik"Delete my account" anda akan di minta alasan pengahapusan akun. Tapi ini tidak berpengaruh pada berhasil tidaknya penghapusan akun anda.
- Setelah itu, silahkan konfirmasi dengan mengisi password login.
- Proses penghapusan selesai. Namun akan butuh waktu sampai akun anda benar-benar hilang dari facebook. Ini adalah salah satu cara yang terbilang cukup mudah.Tinggal menghapus akun facebook lama dan mengganti dengan akun facebook yang baru.
Demikian yang dapat kami sampaikan mengenai Cara Mengganti Akun Facebook terbaru 2022. Semoga bermanfaat untuk kita semua, jangan lewatkan juga artikel kami yang lainnya, dan jangan lupa bantu share artikel ini untuk saling berbagi ilmu dan informasi terkini kepada sahabat GSN lainnya. Akhir kata dari kami sekian dan Terimakasih.
pencarian yang banyak dicari:
- ganti akun fb higgs domino
- cara mengubah akun google menjadi akun facebook
- cara mengganti sandi akun facebook
- cara pindah akun fb ke hp baru
- cara menghapus akun facebook
- ganti facebook baru
- cara ganti akun di facebook lite
- cara beralih akun facebook di hp
Ikuti Saluran WhatsApp Kami Garutselatan.info Lainnya di Google News