Cara Mengobati Luka Disudut Bibir Secara Alami – Assalamu’alaikum, sobat GSN dimanapun anda berada semoga kita semua senantiasa selalu diberikan kesehatan dan juga selalu diberi Rezeki yang melimpah oleh Allah swt, Aamiin.
Cara Mengobati Luka Di Sudut Bibir Secara Alami |
Luka Disudut Bibir atau bisa disebut juga sebagai angular chailitis yang mana menjadi penyebab bercak merah dan bengkak di sudut bibir yang bagian luar.
Angular Chailitis ini bisa saja terjadi pada kedua sudut bibir ya sobat, dan peradangan ini bisa dialami sekitar beberapa hari dan akan menjadi sebuah masalah yang kronis jika tidak di obati dengan baik, perlu diketahui juga angular chailitis bisa di alami oleh siapa saja termasuk bayi juga bisa loh, jadi harus hati- hati ya.
Adapun Gejala saat angular chailitis yaitu seperti bibir pecah-pecah, bersisik, sudut bibir berdarah, dan terasa sakit. Lalu bagaimana untuk Mengobati Luka Di Sudut Bibir Secara Alami? Tenang sobat GSN semua disini kami akan memberikan informasi mengenai cara mengobati luka di sudut bibir secara alami, yuk langsung saja simak ulasan dibawah ini!
6 Cara Mengobati Luka Disudut Bibir Secara Alami:
1. Membersihkan Area Bibir
Pertama salah satu cara untuk mengobati luka di sudut bibir adalah dengan membersihkan area bibir dengan sabun dan air, mengapa perlu dibersihkan? Karena sobat sudah kita ketahui juga bahwa luka di sudut bibir sering terjadi akibat bakteri dan sisa-sisa makanan, jadi dengan membersihkan area bibir ini sudah termasuk langkah mengobati angular chailitis ya.
Baca Juga: Cara Mengobati Mata Buram Dengan Daun Sirih
2. Kompres Dengan Air Dingin
Melakukan pengompresan dengan air dingin pada luka di sudut bibir bisa mengobati luka dengan alami ya, karena dimana ini akan mengurangi rasa nyeri dan bengkak pada bibir, dan membantu merangsang aliran darah sehingga mempercepat pemulihan luka tersebut, namun perlu dijadikan sebuah catatan ya, dimana kalian tidak boleh melakukan pengompresan dengan es bantu tanpa dibalut dengan kain karena ini dapat mengakibatkan iritasi terhadap bibir.
3. Larutan Air Garam
Selanjutnya ini merupakan salahsatu cara mengobati luka pada bibir yaitu dengan mengkumur-kumur air garam ini, meskipun bakal timbul rasa perih namun ini merupakan salahsatu antiseptik untuk infeksi, dan mencegah datang kembali luka tersebut.
4. Baking Soda
Berikutnya, Perlu kalian ketahui bahwa Baking Soda ini mengandung zat antibakteri dimana meredakan luka pada bibir, dengan cara cukup oleskan baking soda pada luka dan ini merupakan salahsatu cara mempercepat penyembuhan luka dengan alami.
Artikel Terkait:
- Cara Mengobati Mata Buram Dengan Daun Sirih
- Cara Mengobati Sakit Perut Sebelah Kiri
- Cara Memgobati Lidah Mati Rasa
- Cara Klaim Kacamata Bpjs
- Masker Rambut Alami Untuk Rambut Kering Dan Mengembang
- Cara Mengarasi Tumit Pecah Pecah Secara Tradisional
- Cara Klaim BPJS Kesehatan
5. Lidah Buaya
Next, siapa sih yang tidak kenal dengan tumbuhan yang satu ini, dimana tumbuhan ini sudah banyak di uji bahwa memiliki banyak khasiat untuk kesehatan, salahsatunya untuk mengobati luka di sudut bibir, cukup dengan mengoleskan lidah buaya pada bibir dengan secara rutin untuk sembuh dari angular chailitis.
6. Minyak Zaitun
Mengobati angular chailitis dengab minyak zaitun itu merupakan salahsatu tindakan yang baik, mengapa? Karena minyak zaitun bersifat melembabkan, dan bisa melawan infeksi, caranya cukup mudah kalian tinggal kompres dengan minyak zaitun di area bibir, dan diamkan selama 20-30 menit, lalu bilas sampai bersih lakukan hal ini dengan teratur setidaknya 2×1Hari.
Demikianlah artikel dari kami seputar 6 Cara Mengobati Luka Disudut Bibir Secara Alami, semoga bermanfaat dan menjadi referensi yang baik, jangan lupa untuk share artikel ini ke media sosial lainnya ya, untuk berbagi informasi dengan sobat lainnya, sekian dan terimakasih, wassalamu’alaikum.
pencarian yang banyak dicari:
- berapa lama angular cheilitis sembuh
- obat sariawan di sudut bibir di apotik
- cara mengobati luka di sudut bibir
- cara menghilangkan luka di bibir dengan cepat
- obat luka di sudut bibir pada anak
- salep untuk luka disudut bibir
- cara menghilangkan bekas luka di sudut bibir
- penyebab luka di sudut bibir
Ikuti Saluran WhatsApp Kami Garutselatan.info Lainnya di Google News