• Jelajahi

    Copyright © 2019- Garut Selatan Net
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan Header

    Cara Tepat Menggunakan Indikator MACD Agar Menghasilkan Profit

    Admin
    Editor: Garutselatan.info Sabtu, 15 Januari 2022, 13:12 WIB Last Updated 2022-01-23T21:50:03Z
    Baca Juga

    Cara Tepat Menggunakan Indikator MACD Agar Menghasilkan Profit - Selamat sore sahabat GSN dimanapun berada, apa kabarnya nih, baik-baik saja bukan? semoga kita semua selalu berada dalam perlindungan Allah SWT, Aamiin.


    Cara Tepat Menggunakan Indikator MACD Agar Menghasilkan Profit


    MACD merupakan kependekan dari Moving Average Convergence/Divergence yaitu sebuah indikator yang dibuat oleh Gerald Appel sekitar akhir tahun 1970an. MACD adalah sebuah indikator yang biasa dugunakan untuk menunjukan nilai rata-rata pada periode tertentu. Indikator ini juga biasa digunakan untuk mengetahui trend dengan menghubungkan sebuah garis moving avarege dengan kurva batang.


    Perpaduan ini akan menunujukan trend yang sedang terjadi. Dua garis MACD ini bisa digunakan sebagai sinyal ataupun pemicu (trigger) untuk melakukan pembelian atau penjualan dengan lebih baik. Posisi dari buy dan sell akan terlihat dari dua garis moving avarage yang berpotongan, posisi garis dengan periode terbesar akan menentukan buy atau sell.


    Baca Juga: Cara Setting dan Menggunakan Indikator Fibonacci Retracement di dalam Trading


    Jika kamu yang sudah terbiasa dengan cara ini, maka untuk menentukan titik buy atau sell akan mudah dilakukan dan kemungkinan terjadinya false signal akan cukup rendah. Untuk mengetahui dimana saja kesalahan yang terjadi maka lakukanlah beberapa kali percobaan menggunakan indikator MACD ini.


    Cara Tepat Menggunakan Indikator MACD


    Agar kamu lebih memahami indikator MACD ini, ada beberapa langkah yang harus kamu pelajari agar indikator ini berjalan dengan benar. Yuk langsung saja simak cara-caranya di bawah ini.


    1. Cara Membaca MACD


    Untuk membaca MACD ini sangatlah mudah, kamu hanya perlu memperhatikan 3 hal pada grafik yang muncul.


    • Perpotongan histogram dengan garis sinyal. Perpotongan yang diikuti dengan menjauhnya garis menentukan garis buy dan sell, perhatikan dengan baik ada atau tidaknya garis yang berpotongan dengan jistogram.
    • Pergantian perpotongan titik pada garis vertikal sebelum kurva akhirnya terbalik di bawah. Titik ini merupakan hal yang sangat penting untuk melihat ada atau tidaknya perubahan trend yang terjadi.
    • Hal terakhir yang bisa dibaca oleh MACD adalah trend yang sedang terjadi. Jika histogram berada di atas garis artinya trend sedang bullish atau baik, histogram berada di bawah maka trend sedang turun.


    2. Penentuan Titik Entry


    Penentuan garis Entry bisa dilakukan dengan melihat ada atau tidaknya garis sinyal yang memotong histogram dan akhirnya bergerak menjauh. Kalu histogram berads di atas, titik entry digunakan untuk wal posisi sell. Sementara itu jika titik histogram berada di bawah, titik entry di gunakan untuk posisi buy.


    Di dalam menentukan titik entry ini kerap terjadi kesalahan akibat false sinyal. False sinyal ini akan menyebabkan kerugian yang cukup besar sehingga kamu harus melakukan trading dengan sangat berhati-hati agar resiko dalam trading bisa di perkecil.


    3. Cara Setting MACD


    Cara setting MACD yang benar adalah dengan melakukan penyesuainan bterhadap kololm Fast MA, Slow MA, dan MACD MA.


    • Untuk Fast MA dugunakan angka 12.
    • Slow MA dengan angka 28.
    • MACD MA dengan angka 8.


    Settingan ini dapat kamu otak-atik sendiri, tapi dari beberapa trial and error setingan di atas merupakan yang terbaik. Berikutya pada settingan EMA pilih Exponential agar analisis bisa berjalan dengan baik dan lancar. Setelah settingan ini berjalan dengan baik maka klik OK dan akan langsung muncul tistogram dengan warna putih dan garis sinyal.


    Artikel Rekomendasi:



    Demikianlah artikel mengenai cara tepat menggunakan Indikator MACD agar menghasilkan profit yang dapat GSN sampaikan. Semoga bisa bermanfaat untuk sahabat pembaca dimanapun. Tetap ikuti GSN karena masih banyak artikel menarik lainnya yang akan kami bagikan kepada sahabat.


    Sekian dan terimakasih


    pencarian yang banyak dicari:


    • trading forex dengan indikator macd pasti profit
    • setting macd untuk scalping
    • setting macd 1 menit
    • rahasia indikator macd
    • macd 12 26 9 artinya
    • cara setting macd saham
    • download indikator macd akurat
    • cara setting indikator macd binomo





    Ikuti Saluran WhatsApp Kami Garutselatan.info Lainnya di Google News

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini